• 14 Maret 2025 14:24
  • Last Update 14 Maret 2025 13:34 13: 34: 25
KONI Bengkalis Gelar Acara Temu Ramah Dan Halal Bihalal

KONI Bengkalis Gelar Acara Temu Ramah Dan Halal Bihalal

Bengkalis – Komite Olah Raga Nasional Indonesia (KONI) kabupaten Bengkalis gelar temu Ramah Dan halal bihalal dihalaman kantor koni jalan sri pulau kecamatan Bengkalis Sabtu (13/6/20) siang acara tersebut berlangsung hikmad.

Acara tersebut turut hadir Mantan bupati bengkalis H . Syamsul Rizal, Ketua DPRD yang diwakili oleh H.Harianto, Waka polres Bengkalis, Sekretaris Umum Koni Provinsi Riau,Heri Indra mewakili plh.Bupati Bengkalis , Ketua LAM Bengkalis,Kepala Dinas Disbudparpora Anharizal dan tamu undangan lainnya.

Ketua Umum KONI Kabupaten Bengkalis Dharma firdaus situmpol dalam kata sambutannya untuk melaksanakan beberapa agenda sebelum acara temu ramah dan halal bihalal ini tadi kita sudah melewati rapat koordinasi dan konsultasi antara cabor dan KONI.

Dalam penyambutan mengucapkan selamat idul Fitri tahun 1440 Hijriyah taqobalallahu Minna wa minkum taqobbal ya karim minal aidin wal faizin mohon maaf lahir dan batin dengan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada cabor yang pada hari ini telah hadir dalam rapat konsultasi dan koordinasi yang kita selenggarakan dalam rangka mempertahankan juara umum Porprov di Kuansing yang insyaAllah kemarin direncanakan akan dilaksanakan pada tahun 2021 ini tapi karena musibah Pendemi ini mungkin diundur menjadi Tahun 2022 tepat bulannya belum kami dapat prediksi karena nanti penjelasan dari koni provinsi langsung tapi pada hakikatnya nya komitmen kita bersama dalam rangka mempertahankan juara umum kabupaten Bengkalis untuk yang ketiga kalinya kita sepakati bersama.

untuk kita sepakat bersama karena di sini kita akan minta dari senior kita Pak Syamsul Rizal nanti sebagai ketua KONI yang sudah memberikan pondasi awal bagi koni kabupaten Bengkalis dalam rangka pembinaan yang bersinergi dan disini juga setelah Syamsul Rizal dilanjutkan oleh Pak Sulaiman Zakaria setelah itu ada beberapa ketua KONI selanjutnya juga sudah meletakkan pondasi pondasi yang sangat berharga bagi kepengurusan kami untuk mempertahankan gelar juara umum tersebut dan mungkin juga dari pemerintah kabupaten Bengkalis Pemkab maupun DPRD kabupaten Bengkalis kami sangat butuh dukungan totalitas dari Pemda dan DPRD kabupaten Bengkalis untuk mempertahankan gelar juara ini karena ada kami agak sedikit menyampaikan rasa kecewalah karena anggaran kami tahun ini dampak dari pandemi ini dipotong sebesar 75% saya berharap dianggarkan kembali pada APBD perubahan nantinya.

kita banyak program agenda yang tetap masih kita jalankan bersama sama kawan-kawan cabor dalam rangka mempertahankan dan juga mengikuti ajang pekan olahraga Nasional yang Alhamdulillah perwakilan dari atlet kita Bengkalis ini sangat banyak jadi saya berharap dari pemerintah dan DPRD kabupaten Bengkalis bisa mempertimbangkan masalah anggaran koni yang sekarang sudah berkurang dari 15 Milyar menjadi 5 miliar mudah-mudahan kedepannya di anggarkan diperubahan meskipun 15 miliar tidak terkabulkan dapat 5 miliar pun jadilah.ucapnya.

Ini perlu kami sampaikan aspirasi dari kami,dalam rapat koordinasi tadi untuk mempertahankan gelar juara ini tak lepas semuanya dari pembinaan sedangkan pembinaan ini kita butuh anggaran yang cukup lumayan banyak karena samping pembinaan juga dibutuhkan peralatan peralatan penunjang dalam proses pelatihan-pelatihan para atlet atlet, ungkapnya.(Mul).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *