• 3 Maret 2025 4:46
  • Last Update 28 Februari 2025 16:29 16: 29: 59
Polsek Pangkalan Kuras Taja Sosialisasi Saber Pungli dikantor Desa Dundangan

Polsek Pangkalan Kuras Taja Sosialisasi Saber Pungli dikantor Desa Dundangan

Pelalawan – Polsek Pangkalan Kuras Polres Pelalawan Melaksanakan Kegiatan Sosialisasi Saber Pungli di Kantor Desa Dundangan Kecamatan Pangkalan Kuras Kabupaten Pelalawan Riau.Pada Rabu 2/9/2020 yang Bertempat dikantor Desa Dundangan.

Sosialisasi Saber Pungli Polsek Pangkalan Kuras Sesuai Dengan Perpres No.87 Tahun 2016 Tentang Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar.

Kegiatan Sosialisasi Saber Pungli Polsek Pangkalan Kuras dimulai jam 11.30 Wib, UKL Regu V yang di Pimpin Oleh PANIT I Sabhara Polsek Pkl.Kuras IPDA AHMAD HARIS beserta 4 (Empat) Orang Personil Polsek Pangkalan Kuras dan laksanakan Giat Sebagai berikut:

Melakukan Sosialisasi Tentang Larangan Pungli kepada Pegawai Kantor Desa Dundangan Kecamatan.Pangkalan.Kuras Terutama dikantor-kantor Instansi pemerintah jangan sampai terjadi Pungutan Liar tanpa ada dasar,Sesuai Dengan Perpres No.87 Tahun 2016 Tentang Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar.
Giat Polsek Pangkalan Kuras ini yang Berakhir jam 12.00 Wib Situasi aman dan Kondusif.(Syarii)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *