• 4 Maret 2025 23:19
  • Last Update 4 Maret 2025 16:15 16: 15: 21
Polsek Pangkalan Kuras Kembali Kawal Giat Vaksinasi Usia 6-11 Tahun

Polsek Pangkalan Kuras Kembali Kawal Giat Vaksinasi Usia 6-11 Tahun

Pelalawan – Personil Polsek Pangkalan Kuras kembali melakukan pengawalan pelayanan vaksinasi anti Covid-19 untuk anak usia 6-11di 9 titik di wilayah hukumnya, Juma, (4/2/2022).

Kapolres Pelalawan AKBP Guntur Muhammad Tariq S.IK melalui Kompol A. Chandra Pietama SH, SIK, MM menjelaskan pengawalan dilakukan di 9 titik di wilayah kerja Puskesmas Pangkalan Kuras I dan II.

“Kita menurunkan 19 personil untuk 9 titik tersebut. Untuk melakukan pengawalan dan sekaligus pelayanan. Petugas sebanyak 53 orang, dari tenaga kesehatan Puskesmas Pangkalan Kuras II dan II beserta TNI,” kata Kapolsek.

Peserta yang ikut, pada hari itu berjumlah 204 peserta. Terdiri dari umur 6-11 dan untuk umum.

“Selama kegiatan, semua berjalan lancar dengan kondisi kondusif,” tandasnya. (Syarii)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *