• 4 Maret 2025 20:02
  • Last Update 4 Maret 2025 16:15 16: 15: 21
Mengantisipasi Penyebaran Covid – 19 Di Kelurahan Teluk Dalam, Personil Polsek Kembali Melaksanakan Laksanakan Himbauan Covid – 19

Mengantisipasi Penyebaran Covid – 19 Di Kelurahan Teluk Dalam, Personil Polsek Kembali Melaksanakan Laksanakan Himbauan Covid – 19

Kuala Kampar – Mengantisipasi penyebaran Covid-19 di Kecamatan Kuala Kampar khususnya di Kelurahan Teluk Dalam, Personel Polsek Kuala Kampar jajaran Polres Pelalawan kembali melaksanakan himbauan Covid-19, Minggu, (27/2/2022).

Kali ini, di Pasar Minggu Teluk Dalam dan Pelabuhan Teluk Dalam Kecamatan Kuala Kampar. Selaku pemimpin kegiatan oleh Ka. SPKT I Polsek Kuala Kampar diikuti 4 (Empat) orang anggota Polsek Kuala Kampar.

Kapolsek Kuala Kampar Iptu Hanova Siagian,SH mengaku bahwa sosialisasi ini terus dilaksanakan oleh pihaknya.

“Hal ini untuk mengedukasi masyarakat untuk tetap menggunakan masker, dan selalu menerapkan protokol kesehatan lainnya sesuai aturan yang telah ditetapkan,” ujarnya.

Himbauan disampaikan kepada warga Kecamatan Kuala Kampar agar lebih disiplin lagi memakai masker guna mencegah penyebaran Covid-19, agar terhindar dari Covid-19.(Syarii)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *